Translate

Kamis, 21 November 2013

Senapan Lantak(Senjata api Dayak)




Senapan lantak atau Bedel lantak adalah senjata untuk berburu binatang liar di hutan dan pengaman diri dari serangan binatang buas sewaktu bekerja di ladang. Senapan ini bentuk gagangnya besar dan panjang, dibuat dari kayu dan larasnya dari pipa besi. Pelatuknya terbuat dari besi yang dipasang pada sisi gagang, ujung atas dan tengah gagangnya diberi gelang besi sebagai penguat dudukan laras. Pada bagian bawah laras disisipkan besi kawat seukuran panjang laras sebagai pembersih lubang laras dan pemadat mesiu. Peluru senapan berupa potongan-potongan kecil timah hitam dan mesiunya dibuat dari bubuk arang dicampur dengan sendawa.

1 komentar:

  1. 888 Casino Review | Expert Ratings & Pros and Cons - Dr
    888 Casino is rated 4.1 out of 5 by our members and 43% of them said: "liked it". 김해 출장샵 LCB 삼척 출장샵 has set up 밀양 출장샵 an 888 Casino review with real players' 충청남도 출장마사지 ratings and  Rating: 4.1 · ‎Review by 화성 출장안마 Dr

    BalasHapus